10 Rekomendasi Tempat Pensil Terbaik untuk Kuliah (Terbaru Tahun 2021)
Cara memilih tempat pensil untuk kuliah
Hal-hal yang perlu diperhatikan ketika memilih tempat pensil adalah ukuran, material, bentuk, dan fungsionalitasnya. Mari lihat satu demi satu!
Pertimbangkan ukurannya
Ketika memilih tempat pensil, ukuran sangat penting untuk diperhatikan. Setiap mahasiswa tentu memiliki aktivitas yang berbeda-beda sehingga ukuran tempat pensil juga harus disesuaikan.
Produk berukuran besar, muat menyimpan banyak alat tulis

Tempat pensil berukuran lebih dari 24 cm × 7 cm bisa dipertimbangkan untuk menyimpan seluruh alat tulis Anda. Anda juga bisa memilih produk yang bagian dalamnya dilengkapi kantong tambahan serta memiliki bukaan lebar. Dengan begitu, barang yang Anda bawa makin rapi tersimpan dan mudah diambil saat dibutuhkan.
Produk tipe slim, mudah dibawa dan tak makan tempat

Namun, kapasitas tempat pensil slim terbatas dan cocok untuk membawa sedikit alat tulis saja. Untuk tempat pensil slim, Anda akan menemukan produk berukuran sekitar 16 cm x 4 cm. Sementara itu, kelebihan lain dari tempat pensil slim adalah desainnya yang sangat beragam. Jika Anda hanya membawa alat tulis secukupnya, tempat pensil tipe slim tepat dimiliki.
Sesuaikan tipenya dengan kebutuhan Anda
Terdapat macam-macam tempat pensil yang umum beredar, yaitu tipe pouch, box, roll, dan stand. Di bawah ini kami akan membahas detailnya.
Box: Berbentuk datar, alat tulis tertata lebih sejajar

panmomo.com
Pouch: Berbentuk seperti kantong, muat lebih banyak

Sesuai dengan namanya, tempat pensil pouch ini berbentuk seperti kantong. Jal tersebut membuat tempat pensil jenis ini dapat memuat lebih banyak alat tulis. Biasanya, tempat pensil pouch juga dilengkapi banyak ruang tambahan agar alat tulis Anda tertata lebih rapi.
Stand: Bisa diberdirikan, lebih hemat tempat

Tempat pensil tipe stand ini biasanya memiliki lapisan kain yang menutupi setengah bagian tempat pensil. Kain tersebut berfungsi untuk menahan agar alat tulis tidak terjatuh. Tempat pensil tipe stand diciptakan sedemikian rupa sehingga dapat berdiri tegak di atas meja. Hal tersebut membuat tempat pensil ini tidak makan banyak tempat.
Tidak hanya itu, Anda dapat melihat bagian ujung bolpoin atau pensil dengan mudah karena bagian atasnya terbuka. Dengan begitu, Anda akan lebih gampang menemukan dan mengambil alat tulis yang dibutuhkan.
Roll: Bisa digulung, praktis!

Berikutnya, ada juga kotak pensil jenis roll untuk anak kuliah. Tempat pensil ini memiliki beberapa slot untuk memasukkan bolpoin atau spidol Anda satu per satu. Makin banyak slotnya, makin panjang pula tempat pensil ini. Meski begitu, tempat pensil ini dapat digulung dengan mudah sehingga lebih praktis digunakan.
Dengan memakai tempat pensil tipe roll, Anda jadi lebih mudah mengecek jumlah alat tulis Anda. Bila Anda sering kehilangan alat tulis, memakai tempat pensil tipe roll ini dapat menjadi solusinya.
Cek material yang digunakan

harvest-goods.com
Selain itu, tempat pensil berbahan kulit atau plastik juga durable dan mudah digunakan. Lalu, ada juga kotak pensil berbahan kayu yang memiliki banyak desain. Tempat pensil berdesain menarik akan membuat Anda makin semangat belajar. Jadi, pilihlah produk yang tahan lama sekaligus memiliki bahan dan tampilan yang Anda sukai.
Periksa fungsionalitasnya

Oleh karena itu, saat memilih tempat pensil, cek juga fungsionalitasnya. Anda dapat memilih tempat pensil berdasarkan ada tidaknya kompartemen pemisah alat tulis. Bisa juga Anda memilih tempat pensil waterproof agar alat-alat tulis Anda tetap aman seandainya tempat pensil kebasahan.
Selain itu, tempat pensil dengan bukaan lebar juga memudahkan Anda untuk langsung melihat seluruh benda di dalamnya. Hal tersebut sangat membantu terutama bila Anda berencana membawa banyak alat tulis.
Pilih produk berdesain simpel jika ingin digunakan saat mencari kerja

Tentu saja untuk kuliah Anda bisa memilih produk dengan desain yang paling Anda sukai. Meski begitu, tempat pensil berdesain minimalis dapat digunakan saat kuliah dan bekerja. Terlebih jika materialnya awet, Anda pun dapat menggunakannya untuk jangka panjang.
Produk rekomendasi khusus
mybest
Tempat Pensil Beometry Valley
Mulai dari Rp 7.178,00
10 Rekomendasi tempat pensil terbaik untuk kuliah
Tempat Pensil Gulung Kanvas 48 Slot
Mulai dari Rp 165.000,00
Warna | Broken white |
---|---|
Ukuran | 21 cm x 65 cm |
Material | Kanvas |
Tipe | Roll |
Zakka Tempat Pensil Kayu
Mulai dari Rp 44.000,00
Warna | Cokelat, kuning, biru, abu-abu, dan sebagainya |
---|---|
Ukuran | 19,8 cm × 5,5 cm |
Material | Kayu |
Tipe | Stand |
Leather Pen Case
Mulai dari Rp 100.000,00
Warna | Olive green, mahogany, dark chocolate, black, dan sebagainya |
---|---|
Ukuran | 16 cm x 4 cm |
Material | Kulit |
Tipe | Pouch |
Retro Wooden Pencil Case
Mulai dari Rp 71.000,00
Warna | Cokelat |
---|---|
Ukuran | 19 cm × 7 cm × 4 cm |
Material | Kayu |
Tipe | Box |
PanmomoThe Floral Planets Plastic Pencil Case
Mulai dari Rp 25.000,00
Warna | Putih transparan |
---|---|
Ukuran | 18,2 cm × 6,6 cm × 2,5 cm |
Material | Plastik |
Tipe | Box |
DeliUnisex Pencil Pouch
67103
Mulai dari Rp 27.000,00
Warna | Hitam, biru, hijau, abu-abu |
---|---|
Ukuran | 21,5 cm x 5,5 cm x 5,5 cm |
Material | Oxford cloth, poliester |
Tipe | Pouch |
KokuyoPen Case Neo Critz Markl
Mulai dari Rp 368.000,00
Warna | Blue, Pink, Warm Gray |
---|---|
Ukuran | 9 cm x 5 cm x 19,5 cm |
Material | Poliester dan plastik PP |
Tipe | Stand |
Harvest GoodsTempat/Kotak Pensil – Classic Denim
11.02.01.0004.001
Mulai dari Rp 45.000,00
Warna | Biru |
---|---|
Ukuran | 20 cm × 5 cm × 9 cm |
Material | Denim |
Tipe | Pouch |
AngooStudent Pen Box
Mulai dari Rp 224.400,00
Warna | Pink, hitam, biru, abu-abu |
---|---|
Ukuran | 24 cm × 7 cm× 11,5 cm |
Material | Kanvas |
Tipe | Pouch |
LIHIT LAB.ACTACT Compact Pencil Case
A7687
Mulai dari Rp 135.000,00
Warna | Red, Yellow-Green, Navy, Black |
---|---|
Ukuran | 16,5 cm x 2 cm x 9 cm |
Material | Poliester |
Tipe | Pouch |
Tabel perbandingan produk tempat pensil terbaik untuk kuliah
Gambar produk | 1 ![]() LIHIT LAB. | 2 Angoo | 3 ![]() Harvest Goods | 4 ![]() Kokuyo | 5 ![]() Deli | 6 ![]() Panmomo | 7 ![]() | 8 ![]() | 9 ![]() | 10 ![]() |
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Nama produk | ACTACT Compact Pencil Case | Student Pen Box | Tempat/Kotak Pensil – Classic Denim | Pen Case Neo Critz Markl | Unisex Pencil Pouch | The Floral Planets Plastic Pencil Case | Retro Wooden Pencil Case | Leather Pen Case | Zakka Tempat Pensil Kayu | Tempat Pensil Gulung Kanvas 48 Slot |
Keunggulan | Lebih awet berkat lapisan waterproof | Ukuran big size, banyak kantong pula | Tampil stylish dengan denim plus warna cokelat muda | Tempat pensil serbaguna nan unik | Androgini, bisa digunakan oleh perempuan atau laki-laki | Makin mudah melihat isinya dengan desain transparan | Hadirkan nuansa vintage dalam keseharian Anda | Super slim, praktis dibawa bepergian | Pilihan motifnya banyak, bisa dijadikan kado juga, lho! | Memiliki 48 slot pensil, sempurna untuk anak arsitek |
Harga mulai dari | Rp 135.000,00 | Rp 224.400,00 | Rp 45.000,00 | Rp 368.000,00 | Rp 27.000,00 | Rp 25.000,00 | Rp 71.000,00 | Rp 100.000,00 | Rp 44.000,00 | Rp 165.000,00 |
Warna | Red, Yellow-Green, Navy, Black | Pink, hitam, biru, abu-abu | Biru | Blue, Pink, Warm Gray | Hitam, biru, hijau, abu-abu | Putih transparan | Cokelat | Olive green, mahogany, dark chocolate, black, dan sebagainya | Cokelat, kuning, biru, abu-abu, dan sebagainya | Broken white |
Ukuran | 16,5 cm x 2 cm x 9 cm | 24 cm × 7 cm× 11,5 cm | 20 cm × 5 cm × 9 cm | 9 cm x 5 cm x 19,5 cm | 21,5 cm x 5,5 cm x 5,5 cm | 18,2 cm × 6,6 cm × 2,5 cm | 19 cm × 7 cm × 4 cm | 16 cm x 4 cm | 19,8 cm × 5,5 cm | 21 cm x 65 cm |
Material | Poliester | Kanvas | Denim | Poliester dan plastik PP | Oxford cloth, poliester | Plastik | Kayu | Kulit | Kayu | Kanvas |
Tipe | Pouch | Pouch | Pouch | Stand | Pouch | Box | Box | Pouch | Stand | Roll |
Tautan produk |
Baca juga rekomendasi tempat pensil dan alat tulis lainnya di sini
Apakah Anda masih ingin melihat-lihat tempat pensil model lainnya? Di bawah ini, kami masih memiliki artikel lain yang membahas mengenai tempat pensil dan aneka macam alat tulis. Silakan dibaca!
10 Rekomendasi Tempat Pensil Terbaik (Terbaru Tahun Ini)
10 Rekomendasi Tempat Pensil Terbaik untuk Anak (Terbaru Tahun Ini)

10 Rekomendasi Brush Pen Terbaik untuk Lettering (Terbaru Tahun Ini)

10 Rekomendasi Pulpen Terbaik (Terbaru Tahun Ini)
10 Rekomendasi Pulpen Gel Terbaik (Terbaru Tahun Ini)

10 Rekomendasi Pensil Joyko Terbaik (Terbaru Tahun Ini)

10 Penghapus Terbaik - Ditinjau oleh Illustrator (Terbaru Tahun Ini)
10 Rekomendasi Isi Pensil Mekanik Terbaik (Terbaru Tahun Ini)
Kesimpulan
Anda bisa memilih produk dengan bentuk, material, desain, dan fungsionalitas sesuai preferensi pribadi. Tempat pensil besar atau slim tentu memiliki keunggulan tersendiri. Kami harap Anda telah menemukan tempat pensil yang pas dengan keinginan Anda. Selamat menjalani kehidupan perkuliahan yang menyenangkan!
Posting Komentar untuk "10 Rekomendasi Tempat Pensil Terbaik untuk Kuliah (Terbaru Tahun 2021)"